7 Terdekat, 7 Terhebat
Di #KETIK7 ini, Pengikat Kata ditantang untuk mendeskripsikan 7 orang terdekat mereka. Dan yang terpenting mematuhi aturan polisi bahasa, yaitu penulisannya harus tanpa typo. Well… Menyoal siapa orang terdekat yang dimaksud dalam tantangan ini, aku memaknai orang terdekat sebagai orang yang paling sering bertemu dan berkomunikasi denganku, paling lama mengenal dan membersamai perjalanan hidupku, dan […]
Read More 7 Terdekat, 7 Terhebat